Reviews

Mouseboat by Larissa Theule

aliferuz's review

Go to review page

5.0

Mouseboat menceritakan Faye, seorang anak yang berduka karena ibunya meninggal. Ayahnya mencoba menggantikan peran sang ibu, tapi Faye merasa semuanya tidak lagi sama. Dia sangat ingin merasa terhubung dengan ibunya, tetapi tidak menemukan itu di rumahnya. Akhirnya, dia menaiki perahu kecil yang ia buat dengan ibunya dan mendayungnya ke tengah danau. Berteman dengan deburan ombak itu ia merasa dekat dengan ibunya, seolah dia mendengar suaranya. Hal itu yang membuat dia menemukan kembali cara untuk 'pulang'.

Bagiku, buku ini suasanya cenderung sendu. Ilustrasinya pun seolah ingin menggambarkan perasaan berkecamuk Faye melalui ombak yang bergulung-gulung dan petir yang menyambar. Pun dengan warna-warna yang gelap. Dari Faye kita juga bisa melihat betapa kompleksnya rasa kehilangan. Faye tidak kehilangan ayahnya, bahkan sang ayah pun selalu hadir untuknya, tetapi dia tidak bisa membuat dirinya baik-baik saja.

Namun, meskipun cenderung sendu, buku ini diakhiri dengan adegan yang menghangatkan, yang memunculkan kembali sebuah harapan.

mbohan's review

Go to review page

Read for RCLS Mock Caldecott...

In this moving picture book about grief, the illustrations play an important role in creating an atmosphere of sadness, loneliness, and emptiness. Halpin expertly uses color and perspective to evoke these feelings. There's a lot to look at on each page, and the details in each illustration (family photos and cards, paintings that look like the setting, the character's father hovering in the background) make the character and story seem more real. This also adds to the emotional punch of the plot.

All in all, this is certainly a contender for a honor for me. The illustrations didn't blow me completely out of the water, though, so I can't put this in the "distinguished" winner category.

danicashelflove's review

Go to review page

challenging emotional hopeful sad medium-paced

4.75

More...